Infolagi.com – Berikut ini merupakan informasi yang akan mengulas tentang manhwa bertema fantasi terbaik yang wajib untuk kamu baca.
Manhwa dengan membawakan genre fantasi menjadi salah satu yang paling populer di kalangan pembaca manhwa karena kisah cerita yang tidak terbatas dan kreatif.
Selain itu manhwa fantasi ini juga memberikan alur cerita yang kompleks dengan membangkitkan emosioanl para pembacanya.
Untuk itu pada kesmpatan kali ini kami akan mencoba memberikan rekomendasi manhwa bertema fantasi terbaik yang wajib kamu baca.
Berikut ini 6 manhwa fantasy tentang dunia monter sihir dan dewa terbaik :
1. Helmut The Forsaken Child
Manhwa ini bercerita tentang hell Mut adalah seorang anak yang telah ditinggalkan di hutan binatang iblis saat lahir dan dibesarkan oleh Demonic Monster.
Manusia pertama yang dia temui adalah seorang sword saint, sedikit yang Hell Mut tahu bahwa pertemuan kebetulan akan sepenuhnya mengubah nasib Hell Mut.
Dia sekarang menjadi laki-laki yang kuat dan memiliki ilmu pedang yang luar biasa, namun held memiliki satu kekurangan yakni kemanusiaan.
2. Auto Hunting With Clones
Manhwa ini bercerita tentang Sang Wo yang merupakan seorang mahasiswa yang memutuskan untuk mengikuti program kebangkitan pada hari biasa.
Sebuah sistem yang memungkinkan orang biasa untuk mempelajari sebuah bakat atau keterampilan, Sang Woo juga berpartisipasi dalam program seperti yang lain dan mendapatkan keterampilan kloning.
Orang-orang di sekitarnya mengira kloningan itu hanyalah ilusi, tetapi Sang Woo menyadari kloning itu nyata dan memutuskan untuk menjadi pemburu.
3. Standard Of Reincarnation
Manhwa menceritakan tentang keluarga bela diri terbesar bernama Sam Yen, salah satu anggota keluarga Sam Yen yang bernama Devan merupakan seorang ahli bela diri berlengan satu.
Terlepas dari ejekan dan penghinaan yang dia dapatkan karena hanya memiliki lengan kiri dia melampaui garis keturunan langsung keluarga Sam Yen seperti seorang jenius.
Namun pada akhirnya dia dikhianati oleh keluarga dan orang tuanya sehingga ia harus mati dalam keadaan mengenaskan.
Dia pun bereinkarnasi ke tubuh seorang bocah bangsawan dan memulai rencana balas dendamnya.
4. Trancension Academy
Manhwa ini bercerita tentang Seo Joon yang telah bekerja untuk menabung dan melunasi hutang orang tuanya yang sudah meninggal sekaligus untuk menghadiri Akademi pemburu akhirnya harus menghabiskan semua tabungannya untuk operasi karena kecelakaan yang tidak menguntungkan.
Disaat putus asa, sebuah iklan aneh diputar kemudian ia memutuskan untuk mendaftar ke sebuah akademi
pemburu karena dia tidak akan rugi apa-apa.
Akademi pemburu ini berada di dimensi yang berbeda dari akademi pemburu lainnya.
5. Plainwalker of The Stigma
Manhwa ini bercerita tentang profesor teknik yang sangat berbakat yang bernama Wigeo Woo, dia dipecat dari pusat penelitian di tempat dia bekerja.
Sepanjang hidupnya dia diculik oleh cahaya mistis hanya untuk dijatuhkan ke dunia misterius.
Profesor teknik Wigeo Woo didekati oleh entitas yang menyebut dirinya dewa tanpa wajah dan secara paksa diberi stigma biru.
Di dunia baru ini individu dengan stigma biru akan diburu sedangkan yang memiliki stigma merah atau merah tua dianggap sebagai pemburu yang mencari mangsanya.
6. Carnivorous Hunter
Manhwa ini bercerita tentang munculnya binatang buas di seluruh dunia, miliaran orang telah meninggal karena bencana tersebut.
Sebagian dari para Surviver yang hidup menjadi meta human, mereka adalah orang-orang yang akan mampu menghadapi binatang buas.
Dengan demikian celah besar antara meta human dan manusia yang tidak dapat bertransisi terbuka.
Kim Son Wu adalah manusia pemandu biasa untuk penaklukan binatang Meta Humans, di ambang kematiannya dia mendengar sebuah suara dan mendapatkan sebuah kekuatan baru.
Akhir Kata
Demikian informasi tentang rekomendasi manhwa bertema fantasy terbaik yang bisa kamu baca melaui komik online.
Semoga kamu suka dengan rekomendasinya yang kami sediakan di atas dan kamu juga bisa menmabhakan judul manhwa fantasi di kolom komentar.